SURAT KEPUTUSAN PENGURUS
RT 07/RW 06
Nomor : 002/SK/KRT/I/2016
TENTANG :
PENETAPAN IURAN PER BULAN RT
07/RW 06 MASA BHAKTI : 2016 S.D. 2019
Menimbang :
Bahwa untuk kelancaran
kegiatan di lingkungan RT 7 RW 06 perlu ditetapkan besarn iuran per bulannya.
Mengingat :
1. Peraturan Daerah Kabupaten
Tangerang Nomor 14 tahun 2008 Tentang Lembaga
Kemasyarakatan Kelurahan
2. SK Pengurus RT 07/RW 06
No: 001/SK/KRT/I/2016 tentang Pengurus RT 07/06 Masa Bhakti 2016-2019
Memperhatikan:
Rapat Pengurus RT 07
Tanggal 23Januari 2016 tentang Agenda Kegiatan dan Besaran Iuran RT 07 RW 06, untuk masa bhakti 2016 s.d. 2019
MEMUTUSKAN :
1. Menetapkan Besaran iuran per bulan sebesar Rp 10.000,- (Sepuluh ribu Rupiah) Rukun Tetangga (RT) 07/06
TGS Catalina Kelurahan Medang Kecamatan Pagedangan Kabupaten Tangerang Masa
Bhakti 2016-2019
2. Dalam pelaksanaan
kelancaran iuran Bendahara RT 7/06 akan dibantu seorang Humas RT 7/06.
3. Lampiran dalam keputusan
ini merupakan satu kesatuan yang tidak terpisah.
4. Putusan ini diberikan
kepada seluruh warga RT 7/06 untuk dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.
5. Apabila Keputusan ini dikemudian
hari terjadi kekeliruan, maka akan diadakan perubahan seperlunya.
Keputusan ini berlaku
mulai tanggal ditetapkan.
Ditetapkan : Medang, 25
Januari 2016
PENGURUS RUKUN TETANGGA
(RT) 07 RW 06
|
|
EDWARD
KETUA
|
Y. SUMARDI
SEKRETARIS
|
Keputusan ini disampaikan kepada Yth. :
1. Ketua RW. 06 TGS Catalina Kelurahan Medang
2. Ketua RT di lingkungan RW
06 TGS Catalina Kelurahan Medang
3. Para Pengurus RT.07 RW 06
4. Warga RT.07 RW 06
5. Arsip.
RENCANA
ANGGARAN DAN BELANJA TAHUN 2016 RT.07 RW 06 PERIODE : TAHUN 2016 - 2019 |
|||
No | Program | Anggaran | Keterangan |
1 | Kebersihan jalan dan selokan | Rp1,500,000.00 | Dicanangkan setiap 1 bulan sekali atau menurut kebutuhan |
2 | Penerangan jalan | Rp1,000,000.00 | |
3 | Fogging | Rp1,500,000.00 | Iuran ke RW |
4 | Dana sosial | Rp1,000,000.00 | |
5 | Kegiatan 17 Agustus | Rp500,000.00 | |
6 | Konsumsi rapat | Rp600,000.00 | |
7 | Perbaikan sarana dan fasilitas | Rp700,000.00 | Arkon, pos satpam, papan pengumuman, dll |
8 | THR keamanan | Rp500,000.00 | Saat lebaran untuk security |
9 | Keamanan Pamswakarsa | Rp1,000,000.00 | Saat lebaran untuk pamswakarsa RT |
10 | Lain-lain | Rp700,000.00 | |
Jumlah | Rp9,000,000.00 |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar